Pembelajaran Sains Untuk Pendidikan Di Sekolah
Abstract
Buku ini merupakan panduan menyeluruh dalam mengajarkan sains secara efektif di sekolah dasar, dengan menekankan pemahaman karakteristik siswa, pemilihan strategi yang tepat, dan pengaitan materi dengan kehidupan nyata. Berbasis teori Piaget, pendekatan STM, dan kurikulum berbasis kompetensi, buku ini juga membahas analisis buku ajar, inovasi pembelajaran, serta pentingnya motivasi dan pendidikan karakter. Selain itu, dibahas pula habits of mind, penelitian sains, serta integrasi sains dalam Kurikulum 2006. Buku ini ditujukan bagi guru, calon guru, dosen, dan praktisi pendidikan yang ingin mengembangkan pembelajaran sains yang kontekstual dan bermakna.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Marzuki Marzuki, Hilarius Jago Duda, Rita Rahmaniati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.





